Senin, 03 Oktober 2011

METODE RISET BISNIS

PENGARUH KEMACETAN YANG TERJADI
DI IBUKOTA JAKARTA

1.    LATAR BELAKANG
Jakarta adalah ibukota indonesia yang sangat banyak penduduknya selain itu masyarakat indonesia khususnya yang berada di daerah ibukota Jakarta banyak sekali yang memutuskan untuk memebeli kendaraan sendiri contohnya dengan membeli motor, atau mobil, mayoritas pendudduk ibu kota Jakarta banyak yang menggunakan motor dikarenakan mereka beranggapan bahwa dengan menggunakan motor mereka biasa berpergian atau berangkat kerja bias terhindar dari macet, tetapi banyak pula penduduk ibukota Jakarta yang menggunakan mobil misalkan kalangan menengah ke atas.

2.   MASALAH
Masalah yang dihadapi para penduduk yang bertempat tinggal di ibukota jakarta adalah kemactan yang sangat luar biasa pada saat-saat pagi hari di hari kerja dan pada saat sore hari seketika masyarakat jakarta sudah pulang beratifitas maka dari itu Jakarta du juluki kota paling padat penduduknya di seluruh dunia makan tidak heran jika terjadi kemacetan yang sangat parah dikarenakan masyarakat Jakarta lebih memilih menggunakan kendaraan pribadi padahal masyarakat Jakarta sudah difasilitasi kendaraan bus way yang bias digunakan demi kelancaran perjalanan agar tidak terjebak macet.

3.   TUJUAN
Dengan fasilitas busway masyarakat biaterhindardari kemacetan yang terjadi di ibukota Jakarta maka jika masyarakat Jakarta tidak ingin terjeba macet maka disarankan untuk menggunakan fasilitas busway hargnya yang sangat ekonomis dan juga praktis agar bias sampai dan pulang tepat waktu tanpa harus terjebak macet.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar